Aplikasi Pencatat Keuangan Android Terbaik

Teknatekno.com – Hai Teknozen! Di kesempatan kali ini Teknatekno akan memberikan rekomendasi aplikasi pencatat keuangan yang terbaik.

Ungkapan “besar pasak daripada tiang” yang menandakan pengeluaran lebih besar daripada pendapatan, bagaimanapun masih sering di alami saat ini.

Tentu hal seperti ini tidak boleh terjadi berulang-ulang. Ketika mengalami masalah finansial ini, kamu harus bisa mengelola keuangan sebaik mungkin.

Beberapa orang mungkin akan mempercayakan masalah finansialnya kepada akuntan keuangan profesional. Hal ini justru malah akan menambah biaya untuk sekedar memperkerjakan akuntan pribadi dalam mengelola keuangan kamu.

Di zaman modern ini ada cara praktis untuk mengatasi hal tersebut, saat ini sudah banya tersedia aplikasi pencatat keuangan yang bisa menjadi asisten pengelola keuangan pribadi kamu.

9 Aplikasi Pencatat Keuangan Terbaik untuk Android

Yuk simak aplikasi pencatat keuangan yang bisa kamu download dari smartphone kamu agar lebih pintar dalam mengelola keuangan:

1. Money Lover

Aplikasi pencatat keuangan Money Lover ini perlu kamu pertimbangkan untuk menjadi asisten pribadi kamu dalam mengatur keuangan keran penggunaannya sangat mudah dan praktis.

Aplikasi ini mencakup fitur-fitur seperti anggaran, tabungan, dan acara dalam mengendalikan pengeluaran kamu dalam sebulan untuk berbagai kebutuhan, transportasi, mulai dari makan, dan hiburan.

Kamu bisa dengan praktis mengontrol segala jenis pengeluaran tanpa repot menulis laporan keuangan pribadi kamu di sebuah kertas. Ini akan memudahkan kamu memantau pemasukan dan pengeluaran kamu melalui aplikasi Money Lover.

2. Monefy

Tampilan aplikasi Monefy yang sangat eye-catching dan sederhana ini bisa menjadi pilihan kamu. Sesederhana dalam mengelola keuangan pada aplikasi tentunya.

Pasalnya, selama ini kamu sudah cukup rumit dalam mengatur keuangan, jika harus melihat aplikasi yang rumit lagi, maka kepala kamu akan semakin pusing dan pengaturan keuangan akan menjadi kacau.

Pada aplikasi pencatat keuangan Monefy tersedia beberapa kategori untuk mengatur anggaran bulanan kamu. Tampilan nya yang efektif dan Interface sederhana menjadi kamulan dari aplikasi ini.

Caranya sangat mudah, cukup memasukkan jumlah dana yang kamu miliki, lalu pilih kategori yang kamu butuhkan. Selain itu aplikasi Monefy ini memiliki kemudahan dalam mengatur keuangan kamu sehari-hari.

3. AndroMoney (Expense Track)

Jika sebelumnya kamu sudah pernah menggunakan aplikasi pencatat keuangan, mungkin kamu sudah pernah mendengar AndroMoney, karena aplikasi ini cukup populer.

Selain menghadirkan fungsi yang lengkap, AndroMoney memiliki gaya yang sederhana, sehingga kamu tidak perlu bingung dan merasa ribet melihat jumlah yang sangat banyak saat menggunakannya. Aplikasi pencatat keuangan AndroMoney memang didesain agar memudahkan dalam penggunaan.

4. Aplikasi UangKu

Bagi kamu yang belum pernah menggunakan aplikasi pencatat keuangan, UangKu mungkin bisa menjadi solusi yang tepat untuk kamu.

Aplikasi ini memiliki kemampuan yang lebih kompleks dan terorganisir yang dikemas secara lugas, bagi pengguna yang belum berpengalaman tentunya tidak akan kesulitan untuk menggunakan aplikasi ini.

Kamu diminta untuk mengisi target tabungan dan pengeluaran selama satu bulan yang kamu inginkan. Secara otomatis aplikasi ini akan menganjurkan berapa batas uang yang dapat kamu keluarkan setiap harinya agar tercapai target yang di inginkan.

Jumlah pengeluaran dan pemasukan yang tercatat di dalam aplikasi dapat dikelompokkan dalam kategorisehingga akan membantu kamu melacak uang yang masuk dan keluar.

Pages: 1 2

Hai Saya schoirunn aktif menulis dan berkontribusi dalam berbagai media massa, seperti surat kabar sekolah, website, dan media sosial. Saya juga pernah mengikuti pelatihan jurnalistik dan magang di salah satu media nasional, yang membuat saya semakin memahami bagaimana dunia jurnalistik bekerja. Selain menulis, saya juga senang memotret dan merekam video. Saya percaya bahwa gambar dan video dapat memberikan dampak yang kuat dalam menyampaikan sebuah cerita. Sebagai seorang jurnalis muda, saya berkomitmen untuk selalu memperbaiki keterampilan saya dalam menulis, mencari sumber, dan melakukan wawancara yang berkualitas.

You might also like